Bimtek Manajemen Pengelolaan Koperasi – Berkenaan dengan Koperasi sama halnya dengan organisasi lainnya. membutuhkan manajemen yang baik dan benar. Bertujuan agar koperasi tercapai dengan efisien.
Hal yang membedakan antara manajemen koperasi dengan manajemen pada umumnya adalah di lihat dari unsur-unsur yang ada pada koperasi yakni rapat anggota, pengawas serta pengurus. Adapun di dalam tugasnya dapat di perinci sebagai berikut :
- Pertama Rapat anggota
Rapat anggota tugasnya adalah menetapkan anggaran dasar, membuat kebijaksanaan umum, mengangkat / memberhentikan pengurus dan juga pengawas - Kemudian Pengurus
Pengurus koperasi tugasnya memimpin koperasi dan juga usaha koperas - Selanjutnya Pengawas
Bertugas dan juga mengawasi jalannya koperasi.
Dalam rangka pemantapan pemahaman Pejabat serta Aparatur Pemerintah Daerah tentang UKM / UMKM maka akan di coba menjelaskan selanjutnya mengenai hal hal apa saja yang ada di dalam manajemen koperasi. Untuk lebih memahami hal tersebut di atas dengan ini kami dari Bersama Para Pakar dan juga Nara Sumber akan mengadakan Pelatihan seminar / Bimtek Tingkat Nasional dengan tema “Pelatihan Manajemen Pengelolaan Koperasi”. yang kami laksanakan pada: